Dosen AKTABE dan Fatayat NU Berkolaborasi Memberikan Pemeriksaan Kesehatan Gratis pada Warga Lansia Pallatoae Kasimpureng

Sebagai rangkaian peringatan HUT RI Ke 77, Civitas AKTABE bersama Fatayat NU melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di Lingkungan Pallatoae Kelurahan Kasimpureng Kecamatan Ujung Bulu Kabupaten Bulukumba pada hari sabtu, 27 Agustus 2022. Kegiatan ini melibatkan beberapa dosen AKTABE diantaranya: