Bantuan beasiswa PPA (Peningkatan Prestasi Akademik) dan BBP (Bantuan Biaya Pendidikan) Diberikan sesuai syarat dari Dikti adapun syarat-syaratnya yaitu : Mahasiswa yang memiliki IPK tertinggi Aktif berorganisasi baik di dalam kampus maupun di luar kampus Tidak mampu dari segi ekonomi